Cerita berpusat kepada Nashiko Jippensha, seorang gadis SMA yang saat ini tinggal di Onomichi, Hiroshima. Saat itu, ia mendapatkan sebuah masalah karena ia kini tidak bisa bermain lagi bersama teman-temannya karena tidak memiliki tempat. Namun, Nashiko rupanya mengingat sesuatu bahwa ia memiliki ruang Mahjong yang kosong milik ayahnya.Untuk itu, ia mengajak teman-temannya agar berkumpul di sana dan melakukan berbagai aktivitas seperti memasak, bermain mahjong, minum the, dan masih banyak lagi.
Belum Ada Komentar